Thursday, April 28, 2011

materi UTS jarkom


Simplex
Merupakan bentuk komunikasi antara dua belah pihak, hanya saja sinyal-sinyal yang dikirim secara satu arah.
Contoh nyata model komunikasi seperti broadcasting (siaran televisi) ataupun siaran radio.
Walkie-Talikie - Half Duplex
Merupakan bentuk komunikasi antara dua belah pihak dan dua arah, namun secara bergantian (tidak dapat secara bersama-sama) antara mentransmisikan dan menerima data.
Contoh sederhana adalah walkie-talkie yang sering kita jumpai. Jika kita ingin berbicara, kita harus menekan tombol dan sebaliknya, jika kita ingin mendengar tombol harus dalam keadaan tidak ditekan.
Telepon - Full Duplex
Merupakan bentuk komunkasi antara dua belah pihak yang saling mengirim dan menerima informasi dalam waktu bersamaan. Pada umumnya model ini memerlukan dua jalur komunikasi.
Contoh yang sering kita lakukan dalam kehidupan adalah telepon, di mana penggunanya bisa berbicara (mengirim) dan mendengar (menerima) secara bersamaan
LAN (Local Area Network)
Local Area Network adalah jaringan lokal atau jaringan private yang ada dalam satu ruangan atau gedung. Jaringan LAN biasa digunakan untuk jaringan kecil yang menggunakan satu resource data, software, dan hardware secara bersama-sama. LAN dapat dibedakan menjadi tiga karakteristik, yaitu ukuran, teknologi transmisi, dan topologinya.
MAN (Metropolitan Area Network)
Metropolitan Area Network adalah sebuah jaringan yang menggunakan basic/metode jaringan LAN tetapi jaringan MAN mempunyai cakupan atau daerah jaringan yang lebih luas yaitu satu RT atau perusahaan yang berada pada komplek yang sama. Jaringan MAN dapat digunakan untuk mentransfer data/suara dan dapat dihubungkan dengan jaringan televisi kabel.
WAN (Wide Area Network)
Wide Area Network adalah sebuah jaringan yang memiliki cakupan daerah yang sangat luas bahkan bisa sampai antar benua. Pada dasarnya WAN ini memiliki basic/metode jaringan seperti yang dimiliki LAN dan MAN. Tetapi pada dasarnya MAN merupakan gabungan dari banyak jaringan.
Peer-to-peer network adalah jaringan komputer yang terdiri dari beberapa komputer (biasanya tidak lebih dari 10 komputer dengan 1-2 printer). Dalam sistem jaringan ini
yang diutamakan adalah penggunaan program, data dan printer secara bersama-sama. Pemakai komputer bernama A dapat memakai program yang dipasang di komputer B, dan mereka berdua dapat mencetak ke printer yang sama pada saat yang bersamaan.
Client-Server adalah computer yang menyediakan fasilitas bagi komputer-komputer lain didalam jaringan dan client adalah komputer-komputer yang menerima atau menggunakan fasilitas yang disediakan oleh server. Server dijaringan tipe client-server disebut dengan Dedicated Server karena murni berperan sebagai server yang menyediakan fasilitas kepada workstation dan server tersebut
tidak dapat berperan sebagai workstation.
Media transmisi guided adalah transmisi data yang menggunakan konduktor fisik, misalnya hub, bridge, dan switch.
Media transmisi unguided adalah media transmisi gelombang elektromagnetik /data tanpa menggunakan konduktor fisik seperti kabel atau serat optik. Contohnya adalah gelombang.






BUS
Pada topologi bus dua unjung jaringan harus diakhiri dengan sebuah terminator. Barel connector dapat digunakan untuk memperluasnya. Jaringan hanya terdiri dari satu saluran kabel yang menggunakan kabel BNC. Komputer yang ingin terhubung ke jaringan dapat mengkaitkan dirinya dengan mentap Ethernetnya sepanjang kabel.
Instalasi jaringan Bus sangat sederhana, murah dan maksimal terdiri atas 5-7 komputer. Kesulitan yang sering dihadapi adalah kemungkinan terjadinya tabrakan data karena mekanisme jaringan relatif sederhana dan jika salah satu node putus maka akan mengganggu kinerja dan trafik seluruh jaringan.
-Keunggulan topologi Bus adalah pengembangan jaringan atau penambahan workstation baru dapat dilakukan dengan mudah tanpa mengganggu workstation lain.
-Kelemahan dari topologi ini adalah bila terdapat gangguan di sepanjang kabel pusat maka keseluruhan jaringan akan mengalami gangguan

STAR
Topologi star digunakan dalam jaringan yang padat, ketika endpoint dapat dicapai langsung dari lokasi pusat, kebutuhan untuk perluasan jaringan, dan membutuhkan kehandalan yang tinggi. Topologi ini merupakan susunan yang menggunakan lebih banyak kabel daripada bus dan karena semua komputer dan perangkat terhubung ke central point.
-keuntungan topologi star ialah Kita dapat menggunakan beberapa tipe kabel di dalam jaringan yang sama dengan hub yang dapat mengakomodasi tipe kabel yang berbeda.
Topologi star mempunyai
-kekurangan sebagai berikut.Memiliki satu titik kesalahan, terletak pada hub. Jika hub pusat mengalami kegagalan, maka seluruh jaringan akan gagal untuk beroperasi.

RING
Topologi Ring adalah topologi yang berupa jaringan titik yang saling terhubung dan bentuknya menyerupai cincin.
Kelebihan Dari Ring :Tidak ada komputer yang memonopolo jaringan Karna setiap komputer mempunyai hak akses... Data mengalir dalam satu arah sehingga terjadinya Collysion
Kekurangan dari topologi Ring ialah:Apabila ada satu komputer dalam ring yang gagal berfungsi, maka akan mempengaruhi keseluruhan jaringan.Sulit untuk mengatasi kerusakan di jaringan yang menggunakan topologi ring.

MESH
Suatu Hubungan antara perangkat dimana perangkat mesh memiliki hubungan yang berlebihan antara peralatan-peralatan yang ada. Jadi susunannya, setiap peralatan yang ada didalam jaringan saling terhubung satu sama lain.....

Keuntungan dari penggunaan topologi mesh:Keuntungan utama dari penggunaan topologi mesh adalah fault tolerance.
Terjaminnya kapasitas channel komunikasi, karena memiliki hubungan yang berlebih..
Topologi mesh mempunyai kekurangan sebagai berikut:
Biaya yang besar untuk memelihara hubungan yang berlebih..

Friday, April 15, 2011

jawaban V-class SBD 2

1
Tanda: 0.7/1
Akhir dari suatu transaksi dimana basis data berada dalam keadaan konsisten disebut :
Choose one answer.
a. Checkpoint
b. Timestamp point
c. Synchpoint Correct
d. Commitpoint

Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.7/1.
Question 2
Tanda: 0.9/1
Bila suatu transaksi melakukan READ(X) pada operasi locking, maka transaksi lain:
Choose one answer.
a. Tidak dapat READ(X), dapat WRITE(X)
b. Dapat READ(X), tidak dapat WRITE(X) Correct
c. Dapat READ(X), dapat WRITE(X)
d. Tidak dapat READ(X), tidak dapat WRITE(X)
Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.9/1.
Question 3
Tanda: 1/1
Berikut ini merupakan pernyataan yang salah mengenai Locking :
Choose one answer.
a. Jika transaksi A sedang menggunakan kunci X, kemudian transaksi B ingin menggunakan kunci S, maka B harus menunggu sampai transaksi A melepaskan kunci tersebut
b. Jika transaksi A sedang menggunakan kunci X, kemudian transaksi B ingin menggunakan kunci X, maka B harus menunggu sampai transaksi A melepaskan kunci tersebut
c. Jika transaksi A sedang menggunakan kunci S, kemudian transaksi B ingin menggunakan kunci X, maka B harus menunggu sampai transaksi A melepaskan kunci tersebut Correct
d. Jika transaksi A sedang menggunakan kunci S, kemudian transaksi B ingin menggunakan kunci S, maka B harus menunggu sampai transaksi A melepaskan kunci tersebut

Correct
Marks for this submission: 1/1.
Question 4
Tanda: 1/1
Penyalahgunaan database dapat dikategorikan sebgai tindakan yang disengaja maupun tindakan tidak disengaja. Berikut ini penyebab tindakan yang dapat dikategorikan hal yang disengaja adalah :
Choose one answer.
a. Anomali yang disebabkan oleh pendistribusian data pada beberapa komputer
b. Kerusakan selama proses transaksi
c. Pengubahan data oleh pihak yang tidak berwenang Correct
d. Logika error yang mengancam kempauan traksaksi untuk mempertahankan konsistensi database

Correct
Marks for this submission: 1/1.
Question 5
Tanda: 1/1
Suatu kegagalan dimana system masuk ke dalam keadaan yang tidak dinginkan, seperti terjadi deadlock sehingga program tidak dapat dilanjutkan untuk sementara disebut :
Choose one answer.
a. System Error Correct
b. System Crash
c. Logical Error
d. Disk Failure

Correct
Marks for this submission: 1/1.
Question 6
Tanda: 1/1
Pada pengoperasian transaksi, terdapat dua operasi. Operasi yang menyatakan bahwa suatu transaksi dibatalkan adalah :
Choose one answer.
a. Aborted
b. Commit
c. Rollback Correct
d. Smuanya benar

Correct
Marks for this submission: 1/1.
Question 7
Tanda: 0.8/1
Masalah yang diakibatkan bila suatu transaksi membaca suatu record yang sudah dimodifikasi oleh transaksi lain tetapi belum terselesaikan, dalam concurrency disebut masalah
Choose one answer.
a. Modifikasi Sementara
b. Analisa yang tidak konsisten
c. Kehilangan Modifikasi Correct
d. Deadlock
Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.8/1.
Question 8
Tanda: 1/1
Jika transaksi A menggunakan kunci S pada record R, maka :
Choose one answer.
a. Bila transaksi B ingin menggunakan kunci S, maka B dapat menggunakan kunci S bersama A Correct
b. Bila transaksi B ingin menggunakan kunci X, maka B dapat menggunakan kunci S bersama A
c. Bila transaksi B ingin menggunakan kunci S, maka B harus menunggu menggunakan kunci S bersama A
d. Bila transaksi B ingin menggunakan kunci X, naka B tidak harus menunggu sampai A melepaskan kunci tersebut

Correct
Marks for this submission: 1/1.
Question 9
Tanda: 0.7/1
Transaksi boleh dipilih sebagai victim hanya beberapa kali saja, merupakan salah satu cara menghilangkan deadlock, yaitu
Choose one answer.
a. Time Stamping
b. Starvation Correct
c. Rollback
d. Selecting Victim
Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.7/1.
Question 10
Tanda: 0.7/1
Basis data relasional membuat pengamanan pada tingkatan :
Choose one answer.
a. Relasi dan View Correct
b. Relasi dan Index
c. View dan Index
d. Smuanya benar
Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.7/1.
Question 11
Tanda: 1/1
Tabel semu berisikan sekumpulan data yang diambil dari tabel aktual yang dibentuk berdasarkan keinginan pengguna, tidak perlu disimpan di dalam media penyimpanan merupakan :
Choose one answer.
a. Model Data
b. View Correct
c. Tabel
d. Data Dictionary

Correct
Marks for this submission: 1/1.
Question 12
Tanda: 0.9/1
Jika ditemukan deadlock, system akan melakukan beberapa hal seperti di bawah ini, kecuali:
Choose one answer.
a. Berapa Banyak transaksi yang akan ikut Rollback Correct
b. Mendapat informasi tentang pengalokasian data pada transaksi
c. Menghilangkan keadaan deadlock jika algoritma mendeteksi adanya deadlock
d. Menggunakan algoritma yang menggunakan informasi tersebut untuk menentukan apakah system berada dalam keadaan deadlock
Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.9/1.
Question 13
Tanda: 0.7/1
Dalam mengatasi masalah dalam security database harus dilakukan ada dalam beberapa tingkatan. Untuk pengamanan sistem komputer dalam lokasi yang aman secara fisik terhadap serangan para perusak merupakan mengamanan dalam tingkatan:
Choose one answer.
a. Fisikal Correct
b. Manusia
c. Sistem database
d. Sistem Operasi

Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.7/1.
Question 14
Tanda: 0.9/1
Pengaman data dengan mengubah data untuk mengacaukan pemakai yang tidak berwenang dengan random atau acak dinamakan :
Choose one answer.
a. Decryption
b. Trigger
c. Data Pollution
d. Encryption Correct

Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.9/1.
Question 15
Tanda: 0.9/1

Yang bukan merupakan cara untuk menanggulangi deadlock
Choose one answer.
a. Selecting a victim
b. Timeouts Correct
c. Wait For Graph (WFG)
d. Timestamp
Correct
Marks for this submission: 1/1. With previous penalties this gives 0.9/1.